Home » , » Nasdem Targetkan 3 Kursi DPR di Pemilu 2014

Nasdem Targetkan 3 Kursi DPR di Pemilu 2014

Written By Iwan h on Kamis, 24 Januari 2013 | 22.10


Nasdem yang sudah pasti maju dalam Pemilu 2014 dengan nomor urut 1. Untuk jatah kursi DPR RI dan DPRD Jatim menargetkan paling sedikit 2-3 legislator. Untuk bisa meraih kursi yang ditargetkan oleh DPP Nasdem, dari DPD Lumajang dan Jember harus bisa mendulang suara 218 ribu melalui Swing Votter.

"Jatah 2 kursih DPRD dan DPR, harus bisa diraih," kata Ketua DPD Nasdem Jember,Mochammad Iksan, pada wartawan,Rabu(16/1/2013).

Dia mengatakan, dengan Nasdem parpol baru sangat optimis, dengan pusat ikut terlibat langsung dalam meraih konstituen. Untuk bisa meraup suara dengan meintergralisasikan seluruh pengurus dan kader parpol.

"Kita ini, partai terbuka, kita sudah menerima politisi dari PKNU, PKIB,PMB, Republik dan Pelopor. Jadi Nasdem ini koalisasi Nasional dan Regilius," terangnya.

Nasdem dalam meraih kursi di Legislatif sudah menjadi target menang pemilu diatas demokrat atau partai yang memiliki kursi di DPR RI. "Swing Vooter adalah pemilih rasional mengambang. Apalagi dibantu dan peran media massa dan media sosial," ungkap Iksan.

Sumber : kabarlumajang.net
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Lumajang News - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger